Hidung Tersumbat Bisa Jadi Tanda Hamil, Ini 8 Tanda Kehamilan yang Mudah dan Cepat Dikenali

By Yolla Octarina, Jumat, 2 Agustus 2019 | 20:00 WIB
8 tanda kehamilan yang mudah dikenali (pixabay)

Kelelahan

Kelelahan adalah hal yang normal terjadi pada awal kehamilan, biasanya kelelahan di trimester pertama diikuti dengan penambahan energi di trimester kedua. 

Kram

Kram saat awal kehamilan mirip dengan kram menstruasi, tetapi kram di awal kehamilan biasanya diikuti dengan gejala perut kembung, sembelit, dan mulas.

 Baca Juga: Kram Perut Saat Menstruasi Kerap Mengganggu, Redakan dengan 7 Makanan Ini

Hidung tersumbat

Hidung tersumbat merupakan gejala awal kehamilan yang sering diabaikan, hal ini dapat terjadi karena meningkatnya pasokan darah yang membuat pembengkakan pada saluran hidung.

Kepala terasa ringan

Hal ini dapat terjadi di awal kehamilan karena perubahan volume dan tekanan darah, dan perubahan keseimbangan yang disebabkan kenaikan berat badan.

Baca Juga: 4 Tanda-tanda Hamil yang Dianggap Mengkhawatirkan Ini Justru Baik Kok