Mengajarkan Si Kecil Pekerjaan Rumah, Ternyata Memiliki Manfaat Moms!

By Bela Moneta, Kamis, 8 Agustus 2019 | 19:30 WIB
Meminta anak membantu kerjaan rumah ada manfaatnya (Yanalya)

Nakita.id - Saat Si Kecil mulai tumbuh dewasa dan dapat melakukan berbagai aktivitas sendiri, tanpa disadari Moms kadang suka meminta perotolongann kecil dari mereka.

Mulai dari mengambilkan sapu, botol air, dan sebagainya, terkadang Moms mungkin ragu umur berapa harus mengenalkan pekerjaan rumah kepada si Kecil.

Tidak perlu bingung Moms, ternyata menurut penelitian anak yang sejak dini mengerti pekerjaan rumah dinilai akan memiliki peluang lebih sukses dari anak lainnya kedepan.

Baca Juga: Alisnya Mulai Tumbuh, Putri Zaskia Mecca Kapok Cukur Alis Lagi Sampai Botak, Kala Madali: 'Nanti Bisa Lihat Hantu'

Hal ini karena saat meminta si Kecil membantu pekerjaan rumah seperti membereskan tempat tidur sejak kecil, mereka akan mulai terbiasa hingga dewasa kelak.

Disaat mereka beranjak dewasa, mereka tidak akan menggerutu dan langsung membereskan pekerjaan rumah tersebut dengan sendiriya.

Ternyata ada beberapa manfaat loh Moms dari mengajarkan si Kecil pekerjaan rumah, antara lain;