Tidak Hanya Pendarahan, Perhatikan Juga Tanda-tanda Lain Keguguran Ini Moms!

By Bela Moneta, Senin, 19 Agustus 2019 | 17:46 WIB
Pendarahan tidak hanya satu-satunya tanda keguguran (Yanalya)

Nakita.id - Disaat mendengar kata 'keguguran' tentu saja hal ini menimbulkan ketakutan sendiri bagi Moms.

Biasanya keguguran rentan terjadi pada awal minggu ke-13 saat masa kehamilan.

Pendarahan melalui vagina merupakan tanda umum yang terjadi saat keguguran, sebagian perempuan malah salah mengidentifikasikannya sebagai datang bulan Moms!

Ternyata pendarahan bukan hanya satu-satunya  tanda!

Baca Juga: Wanita Hamil Rawan Kembung, Ikuti 4 Tips Ini untuk Menghindarinya!

Moms bisa saja mengalami keguguran yang tidak diawali dengaan pendarahan.

Pada dasarnya, timbul pendarahan saat keguguran terjadi ketika rahim kosong.

Sedangkan, keguguran yang tidak ditandai dengan pendarahan disebabkan oleh kematian janin tetapi tidak diikuti oleh rahim yang kosong.

Beberapa tanda keguguran yang tidak ditandai oleh pendarahan seperti;