Banjir Tawaran Main FTV dan Sinetron Usai Melahirkan, Ardina Rasti Justru Tolak Mentah-mentah karena Hal Ini

By Cecilia Ardisty, Sabtu, 14 September 2019 | 16:39 WIB
Ardina Rasti dan Arie Dwi Andika (instagram.com/story_machine/)

Nakita.id - Penyanyi sekaligus pemain sinetron, Ardina Rasti menyudahi masa lajang dengan menikah dengan Arie Dwi Andika.

Dari pernikahan mereka Ardina Rasti dan Arie Dwi Andika dikaruniai anak laki-laki yaitu Anara Langit Adria Respati.

Melengkapi kebahagian Ardina Rasti dan Arie Dwi Andika, Anara Langit lahir pada 8 Desember 2018.

Baca Juga: Cuaca Panas Kemarau Panjang Bikin Si Kecil Rentan Terkena Penyakit, Orangtua Wajib Waspada

 

Dipercaya diberikan momongan, Ardina Rasti memutuskan rehat dari dunia hiburan.

Apalagi Ardina Rasti dan Arie Dwi Andika memutuskan tak menggunakan jasa pengasuh untuk putra mereka.

Ardina Rasti pun bercerita pengasuhannya ini melalui unggahan Instagram di mana terlihat sang suami dan anak tertidur sembari menunggu Ardina Rasti bekerja.

Baca Juga: Banyak Bergaul Bentuk Sikap Baik dan Rasa Hormat Si Kecil, Yuk Dicoba Moms!