Bukan Hanya Orang Dewasa Saja, Anak juga Dapat Menderita OCD

By Ayu Novi Nurdiyanti, Jumat, 27 September 2019 | 18:33 WIB
Ilustrasi gejala OCD (Obsessive Compulsive Disorder) pada anak. (user850788)

Tanda-tanda anak yang menderita OCD dapat terlihat seperti ADHD, autisme, dan sindrom tourette.

Gejala OCD pada anak-anak melibatkan pikiran berulang yang disebut obsesif.

Sedangkan gejala kompulsi merepresentasikan perilaku ritual yang berulang-ulang mereka singkirkan.

Baca Juga: Permintaan Maafnya Ditolak Mentah-mentah, Poppy Kelly Laporkan Nikita Mirzani ke Polisi Sesuai Perintah Elza Syarief

Dilansir dari healthyplace.com berikut gejala pikiran obsesif pada anak-anak OCD :

- Anak akan punya pemikiran yang berlebihan pada kuman, kotoran, dan penyakit.

- Sering mengatakan keraguan seperti apakah sudah mematikan kompor.

- Punya pemikiran yang mengganggu yang tidak selaras dengan apa yang diajarkan.

Kekhawatiran berlebihan tentang sesuatu yang buruk terjadi seperti kecelakaan mobil atau penyusup rumah.

Baca Juga: Dulu Mahar untuk Angel Lelga, Kini Vicky Prasetyo Ngaji Disaksikan Pasangan Roger Danuarta&Cut Meyriska, Bikin Warganet Merinding!