3 Masalah Mata yang Umum Dialami Si Kecil Serta Gejala dan Pengobatannya

By Ayu Novi Nurdiyanti, Selasa, 8 Oktober 2019 | 16:19 WIB
3 masalah mata pada Si Kecil. (freepik.com)

Dilansir dari momjunction.com berikut merupakan tiga masalah mata yang sering menyerang Si Kecil :

1. Konjungtivitis atau mata merah muda

Konjungtivitis neonatal terutama terjadi karena infeksi virus atau bakteri karena saluran air mata yang tersumbat.

Gejala dari konjungtivitis neonatal itu, seperti air mata berlebih, kelopak mata menjadi merah dan bengkak, keluarnya pus atau encer seperti mata dari mata, bagian putih mata berwarna merah.

Baca Juga: Tangis Gisel Pecah Saat Bongkar Momen Pemantik Perceraiannya dengan Gading Marten

Pengobatannya :

Antibiotic Eye Drops

Jika Si Kecil menderita konjungtivitis, antibiotik biasanya diterapkan pada mata beberapa kali sehari, sampai gejalanya hilang.

Meskipun Moms bisa mendapatkan obat tetes mata ini di apotek, tetapi Moms harus memeriksakan Si Kecil ke dokter mata.

Baca Juga: Irwansyah Unggah Foto Istri Gendong Bayi Yasmine Wildblood, Zaskia Sungkar Panen Doa