Moms Tak Perlu Bingung Mencari Cara Memilih Test Pack, Berikut Rekomendasi Alat Uji Kehamilan Akurat yang Bisa Moms Coba!

By Safira Dita, Sabtu, 12 Oktober 2019 | 11:43 WIB
Cara Memilih Test Pack Akurat Sesuai Rekomendasi (freepik)

Nakita.id- Moms yang baru menikah mungkin masih belum paham cara memilih test pack yang tepat dan akurat.

Untuk mengetahui apakah Moms sedang hamil atau tidak, Moms harus mengetahui cara memilih test pack.

Alat uji kehamilan atau test pack merupakan alat yang digunakan untuk melakukan tes kehamilan di rumah.

Seringkali Moms sedikit kebingungan dalam cara memilih test pack sebagai alat uji kehamilan yang tepat.

Pasalnya, semakin banyak alat uji kehamilan yang beredar di pasaran membuat Moms mencari cara memilih test pack yang akurat.

Meski terlihat mudah, nyatanya ada banyak faktor yang dapat menyebabkan hasil terkait cara memilih test pack.

Agar hasilnya maksimal, Moms harus mengatahui alat uji kehamilan yang direkomendasikan terkait ketepatannya dan keakuratannya, Moms!

Berikut adalah rekomendasi test pack yang akurat yang sudah dirangkum oleh Nakita.id:

1. Sensitif Digital

Test Pack Sensitif Digital

Test pack sensitif digital memiliki tingkat keakuratan 99,9%, di mana alat tes kehamilan ini memiliki bentuk digital yang dapat langsung digunakan sejak 5 hari sebelum terlambat haid, Moms.

Kelebihannya, Moms tidak perlu menunggu sampai terlambat haid ketika akan menggunakan test pack ini.

Produk sensitif digital ini sangat cocok untuk Moms yang baru pertama kali menggunakan tes kehamilan pribadi.

Dilansir dari webnya, Moms juga bisa menyimpan test pack ini secara higienis karena tersedia tutup di bagian ujungnya.

Baca Juga: Jangan Sembarangan Moms , Begini Cara Memilih Test Pack Untuk Kehamilan yang Tepat Agar Hasilnya Lebih Akurat!