Nakita.id - Bagi pasangan baru, mungkin Moms masih belum paham cara mengetahui kehamilan pakai test pack.
Untuk mengetahui apakah Moms sedang hamil atau tidak, Moms bisa menggunakan test pack.
Test pack merupakan alat yang digunakan untuk melakukan tes kehamilan di rumah.
Tes kehamilan di rumah dengan test pack mengukur jumlah HCG di dalam urine.
Baca Juga: Syahnaz Sadiqah Unggah Foto Test Pack, 'Dikasih Hadiah Lebaran sama Allah, Alhamdulillah'
Jika dilakukan dengan benar hasil test pack akurat sekitar 97% hingga 99%.
HCG singkatan dari Human Chorionis Gonadotropin, hormon yang dibuat oleh sel yang membentuk plasenta.
Setiap test pack memiliki spesifikasi dan instruksi masing-masing dalam kemasan.
Meski ada berbagai merek test pack, tapi inti dari semua tes kehamilan dengan urine adalah mengukur hormon HCG.
Rejuvenated Youthful Skin Bersama Rangkaian Wardah 1% Microcapsule Retinol & 3% Ceramide, Formulasi Powerful untuk Hasil Maksimal
Source | : | Kompas.com,Mayo Clinic,todays parent |
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR