Deretan Calon Menteri dari Kalangan Milenial, Ada yang Usianya 23 Tahun! Ini Sosok Mereka

By Riska Yulyana Damayanti, Selasa, 22 Oktober 2019 | 14:36 WIB
Kandidat calon menteri dari kalangan milenial (Kolase dari Kompas.com/ GARRY LOTULUNG, Instagram/ putri_tanjung)

3. Angela Tanoesoedibjo

Angela Tanoesoedobjo

Angela Tanoesoedibjo (32), calon menteri yang juga sebagai anak dari pengusaha Hary Tanoesoedibjo.

Angela lahir di Jakarta, 23 April 1987.

Ia pernah bersekolah di New South Wales dan memiliki karier yang cukup gemilang yaitu menjadi Direktur Perseroan MNC Group dan pernah menjadi calon legislatif di tahun 2019.

Baca Juga: Wishnutama Dikabarkan Jadi Menteri 'Milenial' Jilid 2 Jokowi, Intip Potret Cantik Mantan Istrinya yang Ternyata Kini Jadi Istri Musisi Papan Atas

4. Prananda Paloh

Prananda Paloh

Prananda Paloh (31), anak muda ini lahir di Singapura, 21 September 1988.

Prananda pernah bersekolah di Monash University dan kini ia menjadi anggota DPR RI.

Kira-kira siapa ya, Moms anak milenial di atas yang dipilih Presiden untuk menjadi menterinya?