Nakita.id – Moms, pasti sudah tidak asing dengan yang namanya seledri bukan?
Seperti diketahui, seledri kerap digunakan sebagai taburan pelengkap pada berbagai makanan, seperti bakso, kwetiau, atau mi goreng.
Selain karena rasanya yang nikmat, seledri juga dikenal karena mengandung banyak zat yang bagus untuk tubuh.
Mulai dari vitamin A, B, C, protein, lemak, kalsium, fosfor, magnesium, iodium, dan masih banyak lagi.
Baca Juga: Berikan Perlindungan Alami Saat Puasa, Si Kecil Sehat dan Orangtua Pun Tenang
Tak heran bila seledri memiliki khasiat yang tak main-main untuk kesehatan.
Mulai dari menyuburkan rambut, mengurangi sakit perut, hingga menurunkan kolesterol.
Jika tertarik, Moms bisa lo membuat sendiri ramuan berbahan seledri ini.
Tak hanya bermanfaat, ramuan seledri ini juga mudah dan cepat cara pembuatannya Moms, cuma butuh #5MenitAja.
Baca Juga: Cara Menghaluskan Kulit Kaki yang Kasar Kembali Lembut, Hanya #5MenitAja dengan Tips Ini