Marah-Marah di Ruang Sidang, Hotman Paris Putuskan Pindah ke Bali, Pensiun Jadi Pengacara?

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Rabu, 6 November 2019 | 05:35 WIB
Hotman Paris dan dua putranya (instagram.com/fritzhutapea)

Meski begitu, Hotman tak segan membantu kliennya yang tak memiliki uang untuk menyelesaikan masalahnya.

Membuka konsultasi gratis di Kedai Kopi Johny, Hotman telah membantu ratusan kliennya secara gratis.

Padahal, seperti yang kita tahu, Hotman Paris biasanya mematok harga sangat tinggi bagi para selebritis.

Baca Juga: Program Hotman Paris Dilaporkan ke Polisi, Produser Program Bongkar Sikap Elza Syarief di Setelah Terima Honor

Namun, belum lama ini unggahan Hotman Paris seolah mengisyaratkan bila dirinya akan pensiun sebagai pengacara.

Selama 36 tahun Hotman Paris jadi pengacara, dan diduga kuat menjadi alasan Hotman Paris pensiun dan Hotman Paris pindah ke Bali.

Soal rencana Hotman Paris pensiun jadi pengacara, dan rencana Hotman Paris bertempat tinggal di Bali, diungkap di Akun Instagram Hotman Paris di @hotmanparisofficial, Senin (4/11/2019).

Baca Juga: BERITA POPULER: Ivan Gunawan Ngaku Kerap Pinjam Tas Branded ke Mantan Pacar hingga Hotman Paris Dikabarkan Tak Lagi Jadi Pengacara Fairuz A Rafiq

Pernyataan Hotman Paris pensiun dan pindah ke Bali tersebut diungkap Hotman Paris di dua unggahan videonya yang tengah marah di ruang sidang.

"Menjelang pensiun dan pindah bali" tulis akun @hotmanparisofficial.

Lalu, kembali Hotman Paris mengunggah videonya, yang saat itu Hotman Paris marah-marah di ruang sidang.