Latih Kemandirian Si Kecil Usia 12-18 Bulan, Bagaimana Caranya?

By Nita Febriani, Minggu, 17 November 2019 | 17:00 WIB
Mengajarkan anak batita mandiri (freepic.diller)

Kemampuan ini mendukung si batita untuk menemukan hal-hal menarik di sekitarnya.

Didukung dengan keingintahuannya yang besar, anak pun gemar mengeksplorasi lingkungannya.

Berikan kesempatan kepada si penjelajah cilik ini untuk menjelajahi setiap jengkal lingkungannya karena ini akan meningkatkan kemampuan motoriknya, memuaskan rasa ingin tahunya, dan menumbuhkan keberaniannya.

Selama lingkungan itu aman dan nyaman, tak perlu banyak melarang.

Itu dia Moms yang bisa dilakukan untuk mengajarkan kemandirian pada Si Kecil. Selamat mencoba!

Baca Juga: Mendampingi Anak di Hari Pertama Sekolah, Ini Yang Harus Dilakukan Orangtua Agar Anak Tetap Mandiri