5 Tips Aman Berkendara Motor Dengan Si Kecil. Nomor 4 Penting Banget!

By , Rabu, 6 Desember 2017 | 07:52 WIB
Berkendar motor dengan anak (Tribun) ()

3. Gunakan helm

Pastikan si kecil selalu mengenakan helm.

Pilihlah helm khusus anak berstandar SNI dan pastikan ia gunakan dengan benar.

Jangan lupa kencangkan tali pengait agar helm tidak kendor saat dikenakan.

4. Hindari si kecil duduk di bagian depan motor.

Risiko cidera padanya akan lebih besar jika terjadi kecelakaan lalu lintas.

Duduk di belakang ibu dengan posisi yang nyaman tentu lebih aman, terlebih saat ini sudah ada sabuk bonceng untuk si kecil.

Guakan sabuk bonceng agar saat kemungkinan bahaya terjatuh di atas motor saat si kecil mengantuk bisa dihindari.

5. Patuhi aturan lalu lintas

Hal paling penting tentu berkendara sambil mematuhi peraturan lalu lintas.

Jika Moms sudah mencontohkan hal baik pada si kecil sejak dini, si kecil perlahan akan memahami pentingnya keamanan dan keselamatan di jalan raya.

(Fadhila Afifah/Nakita.id)