Ngeri! Cacing Pita Bersarang di Otak Seorang Pria hingga Bikin Kejang-Kejang, Penyebabnya Gara-Gara Makanan Ini

By Riska Yulyana Damayanti, Minggu, 24 November 2019 | 07:34 WIB
Zhu bercerita, kemungkinan ia terkena penyakit itu setelah makan hotpot sebulan lalu (freepik)

Infeksi akibat cacing pita yang masuk mengakibatkan beberapa organ tubuhnya rusak.

Kondisi Zhu yang demikian disebut taenaisis, penyakit akibat parasit yang berpindah dari tubuh hewan ke tubuh manusia.

Cacing pita diperoleh dari telur cacing pita yang bersarang di daging babi yang kurang matang atau terinfeksi.

Baca Juga: Pernah Dituduh Main Serong dengan Raffi Ahmad, Ayu Ting Ting Berurai Air Mata Ngaku Lelah, Menyesal?

Beruntungnya, penyakit yang diderita Zhu bisa disembuhkan dengan obat pencahar dan beberapa obat lainnya.

Namun, kesembuhan Zhu tergantung juga seberapa parah infeksi yang dialami.

Zhu bercerita, kemungkinan ia terkena penyakit itu setelah makan hotpot sebulan lalu.

Baca Juga: Beda! Ahok Disebut Akan Dapat Gaji Miliaran, Mantan Istri Rela Jualan Daging untuk Sambung Hidup, Jatuh Miskin?