Ngeri! Sederet Penyakit Mematikan Ini Bisa Mengancam Nyawa Jika Kita Terlalu Sering Begadang, Begini Penjelasannya

By Yosa Shinta Dewi, Minggu, 24 November 2019 | 18:00 WIB
Dampak begadang bagi tubuh (Freepik.com)

Nakita.id - Kualitas tidur hingga saat ini masih menjadi salah satu permasalahan yang banyak dialami ya Moms?

Bahkan, rutinitas yang kian padat membuat sebagian orang harus merelakan waktu untuk tidur terenggut.

Sebelumnya, perlu diketahui usia seseorang juga memengaruhi waktu ideal untuk tidur.

Baca Juga: Muncul Kartu ‘King’, Ahli Tarot Prediksi Nasib Rafathar di Masa Depan Akan Sungguh Melejit, Melebihi Raffi Ahmad?

Melansir dari WebMd, remaja usia 14-17 tahun membutuhkan waktu tidur sekitar 8-10 jam.

Sedangkan untuk usia 18-25 tahun waktu ideal untuk tidur adalah 7-9 jam.

Lalu, untuk usia dewasa di atas 25 tahun juga membutuhkan waktu ideal untuk tidur sekitar 7 sampai 9 jam.

Nah, apakah Moms sudah memenuhi waktu tidur yang ideal tersebut?

Tentunya, sederet kesibukan dan rutinitas sehari-hari membuat Moms terkadang merasa waktu tidur kurang berkualitas.