Mendekam di Penjara, Kriss Hatta Dapat Dukungan Positif Sampai Dapat Hadiah dari Youtube, Apa Itu?

By Aullia Rachma Puteri, Rabu, 27 November 2019 | 19:01 WIB
Kriss Hatta (instagram.com/krisshatta07)

Ibunda Kriss Hatta juga mengucapkan terima kasih kepada semua publik yang masih menyayangi Kriss Hatta.

"Terima kasih kepada semua netizen. Ternyata Kriss di dalem masih dicintai kalian," ucap Tutty Suratinah.

Baca Juga: Kemarin Berseteru, Lucinta Luna Justru Jengkel Saat Barbie Kumalasari Pilih Boy William Dibanding Hotman Paris, Pacar Abash: 'Boy Sama Gue Duluan'

Kriss Hatta dan ibunda menunjukkan silver button dari Youtube

Walaupun kasus Kriss Hatta masih belum menemui titik terang, namun Kriss mencoba bersabar.

Kriss Hatta juga merasa lega karena telah bisa mengungkapkan perasaannya selama menjalani kasusnya.

"Di pledoi itu saya curhat sebenarnya," tandas Kriss Hatta.