Mendeteksi Penyakit Anak Melalui Jari Tangan? Berikut Penjelasannya!

By Shinta Dwi Ayu, Sabtu, 14 Desember 2019 | 16:00 WIB
Ilustrasi jari tangan (Freepik)

Nakita.id - Sakit merupakan hal yang wajar dialami oleh seseorang, terutama pada Si Kecil.

Tubuh Si Kecil masih sangat sensitif, sehingga tak heran banyak yang mudah sekali terserang sakit.

Biasanya ketika Si Kecil sakit, Moms segera membawanya ke rumah sakit atau klinik untuk mengetahui potensi penyakit yang diderita Si Kecil.

Baca Juga: Tak Hanya Jari Tangan. Jari Kaki Bisa Menggambarkan Kepribadian Juga

Di rumah sakit, Si Kecil harus melakukan beragam pemeriksaan laboratorium serta menelusuri riwayat kesehatan.

Nah, kini ada cara mudah deteksi risiko penyakit anak, yaitu lewat jari tangan, terutama jari telunjuk dan jari manis.

Baca Juga: Hebat, Bayi Prematur Terkecil ini Bisa Bertahan, Kepalanya Sebesar Bola Pingpong, Kakinya Lebih Kecil dari Jari Tangan Orang Dewasa

Mungkin metode ini terdengar tidak masuk akal, tapi beberapa penelitian makin banyak dilakukan untuk mendukung metode ini.