Stretch Marks Muncul pada Masa Kehamilan? Yuk Langsung Atasi dengan 5 Cara Mudah Ini

By Gabriela Stefani, Senin, 16 Desember 2019 | 15:41 WIB
Cara atasi stretch marks (freepik)

Nakita.id - Stretch marks, salah satu permasalahan yang kerap muncul di masa kehamilan.

Stretch marks umumnya muncul di bulan ke enam atau tujuh kehamilan.

Perut yang mulai membesar akan membuat kulit mengalami perenggangan.

Garis halus ini dikarenakan kenaikan berat badan yang cepat saat hamil.

Biasanya, stretch marks lebih mudah diatasi saat baru muncul.

Baca Juga: Tanpa Salep Mahal, Hilangkan Stretch Marks dengan Ampas Kopi

Melansir dari whattoexpect.com, terdapat beberapa cara untuk meminimalisir penampakan stretch marks.

1. Makan makanan sehat

Konsumsi makanan yang sehat dan menjaga pola makan untuk menghindari kenaikan berat badan berlebih.

Untuk itu, Moms bisa mengaturnya dengan: