8 Mitos Ciri-ciri Mengandung Anak Lelaki Paling Populer, Bisakah Dipercaya?

By Aullia Rachma Puteri, Jumat, 20 Desember 2019 | 16:10 WIB
mitos yang berkembang untuk mengetahui ciri-ciri mengandung anak lelaki (Freepik.com)

Bila Moms yang tengah hamil secara refleks tidur dalam posisi berbaring ke sebelah kiri tanpa ia sadari, tandanya ia hamil bayi laki-laki.

8. Warna urin lebih gelap

Salah satu ciri hamil anak laki-laki yang sering dipercaya, adalah warna urin ketika buang air kecil.

Baca Juga: Detak Jantung di Bawah 140 BPM Sering Kali Dipercaya Sebagai Tanda-tanda Hamil Anak Lelaki, Benarkah Demikian?

Jika warna urinnya gelap, maka berarti ia hamil anak laki-laki.

Beberapa Moms juga melakukan tes dengan meneteskan cairan pembersih kamar mandi ke dalam urin, jika warnanya berubah menjadi biru, hijau tua, cokelat atau bahkan hitam, maka tandanya ia hamil anak lelaki.