Sempat Terjerat Kasus Narkoba, Dhawiya Zaida Akan Kembali Berurusan dengan Kepolisian karena Sang Kakak, "Itu Omongan Jahat"

By Aullia Rachma Puteri, Minggu, 29 Desember 2019 | 15:13 WIB
Wirdha Slyvina somasi sang adik (Kolase Instagram/ @dhawiyazaida @wirdhasylvina)

Bahkan, karena statement Dhawiya Zaida tersebut, ia harus berurusan dengan pihak kepolisian.

"Kemarin aku bertukar pikiran dengan bang Zeck, gimana kalau somasi, tapi sempet mundur karena itu adik saya," ucap Wirdha di salah satu tayangan infotaimnet.

Baca Juga: Gencar Isu Atta dan Aurel Pacaran, Ashanty Ungkap Firasat Saat Bertemu Keluarga Gen Halilintar, Bakal Besanan?

"Somasi itu kan peringatan, ya semoga setelah ini dia (Dhawiya) sadar," ucap Zeck Alatas menambahi.

Wirdha Sylvina, kakak kandung Dhawiya Zaida akhirnya melayangkan somasi kepada Dhawiya Zaida lantaran tak menyampaikan sesuai fakta yang ada.

Dilansir dari kanal Youtube ESGE Entertainment pada Sabtu (28/12/2019), Wirdha Slyvina didampingi suami memberikan klarifikasinya atas statement yang keluar dari mulut sang adik.

"Jangan diputar balikkan, jangan ada kebohongan terus menerus," ucap Wirdha.

"Kemarin saya cuma bisa diam. Terakhir dia ngomong begini begitu, saya juga manusia biasa," tambahnya.

Baca Juga: Kabarnya Lamaran Hari Ini, Tengok Cantiknya Isyana Sarasvati Pakai Kebaya Peach, Warganet: