Khawatir Kulit Wajah Sering Terasa Kering Saat Musim Hujan? Berikut Beberapa Tips Untuk Mengatasinya Moms!

By Shinta Dwi Ayu, Jumat, 10 Januari 2020 | 20:56 WIB
Cara mengatasi kulit wajah kering saat musim hujan. (Ksandrphoto)

3. Gunakan sunscreen atau sunblock

Meskipun musim hujan, matahari akan tetap ada sehingga sangat penting untuk tetap menggunakan sunscreen atau sunblock.

Penggunaan sunscreen atau sunblock akan membantu mencegah kulit terpapar sinar matahari.

Baca Juga: 5 Cara Membuat Masker Putih Telur untuk Kecantikan, Cerahkan Kulit Wajah Hingga Hilangkan Komedo Seketika

Namun, saat musim hujan seperti ini, gunakanlah sunscreen atau sunblock ber-SPF rendah dan memiliki fungsi melembapkan kulit.

4. Rutin memakai masker wajah

Menggunakan masker wajah seminggu atau dua minggu sekali juga merupakan cara efektif untuk melembapkan wajah Moms.