Begini Panduan Perkembangan Bayi 5 Bulan yang Normal Terjadi, Moms Bisa Menstimulasi Si Kecil Lewat Cara Ini

By Aullia Rachma Puteri, Jumat, 24 Januari 2020 | 15:30 WIB
Panduan perkembangan bayi 5 bulan yang normal terjadi (freepik)

Nakita.id - Panduan perkembangan bayi 5 bulan ini tidak bisa disamakan antara bayi satu dengan lainnya.

Namun, biasanya perkembangan normal yang muncul saat Si Kecil berusia 5 bulan adalah otot-ototnya bisa berfungsi dengan stabil.

Setiap bulannya, bayi bisa menunjukkan perkembangan yang pesat.

Saat bayi Moms menginjak usia 5 bulan, Si Kecil sudah mulai bisa berguling dengan otot kepala dan tangan yang sudah lebih stabil.

Bayi 5 bulan biasanya juga sudah bisa mengerti apa yang dikatakan Moms saat mengajaknya bermain.

Baca Juga: Panduan Perkembangan Bayi 7 Bulan yang Normal Terjadi, Salah Satunya Sudah Mulai Tumbuh Gigi

Untuk memaksimalkan atau mengoptimalkan tumbuh kembang bayi usia 5 bulan, ada beberapa tips dan hal sederhana yang bisa Moms lakukan.

Dilansir dari Mother.ly, ada 4 panduan perkembangan bayi 5 bulan yang normal terjadi agar Si Kecil tidak mendapatkan perlambatan tumbuh kembang.

1. Bantu membedakan suara

Baca Juga: Bingung Akan Panduan Perkembangan Anak 2 Tahun yang Normal Terjadi? Perhatikan Berdasarkan Aspek-Aspek Ini