Berbahagialah Moms Bila Si Kecil Koleksi Boneka dan Bermain Peran, Ini Manfaatnya!

By Finna Prima Handayani, Jumat, 6 April 2018 | 21:01 WIB
bermain boneka memiliki dampak positif untuk perkembangan anak (pexels.com)

Manfaat selanjutnya yaitu dapat meningkatkan keyakinan Si Kecil dalam berbicara dan membaca.

Si kecil pasti memiliki rasa malu ketika harus membaca atau berbicara dengan lantang di depan teman-teman atau keluarganya.

Tetapi, lain halnya jika dihadapan koleksi bonekanya, mereka akan merasa lebih percaya diri melakukannya.Ketika anak membuat cerita dengan bonekanya, maka keterampilan bahasa mereka juga akan meningkat.

Sebuah penelitian menunjukkan anak dapat belajar membangun kalimat dan menemukan kata-kata untuk mendeskripsikan setiap hal dalam cerita tersebut.

BACA JUGA :Asam Lambung Bayi Tinggi, Tidak Peka Tandanya Bisa Bahaya!