Kerap Dipanggil 'Thanos' dan 'Sinyo', Kini Betrand Peto Miliki Panggilan Baru Usai Resmi Dapatkan Nama Chinese, Bawa Hoki?

By Gabriela Stefani, Senin, 27 Januari 2020 | 10:30 WIB
Betrand Peto dan Jordi Onsu berburu angpao (The Onsu Family)

Dalam perayaan Imlek pertamanya, Betrand Peto tampak mengenakan pakaian seragam dengan keluarga onsu lainnya.

Selain itu, Jordi Onsu mengaku menjadi pemimpin pasukan angpao untuk berburu angpao selama perayaan.

Melalui unggahan youtube The Onsu Family, ketahuan bahwa Betrand Peto kini punya panggilan baru setelah memiliki nama Chinese.

Baca Juga: Teddy Mulai Kelabakan dan Siap Ambil Langkah Tegas Ini Jika Dirinya Jadi Tersangka Atas Dugaan Pembunuhan Berencana Mendiang Lina

"Udah ga boleh dipanggil kakak. Resmi Koko. Kokonyo, koko thanos, mau siapapun panggilannya, dia tetep konyo untuk uncle," ucap Jordie Onsu.

Betrand Peto yang belum terbiasa dengan panggilan tersebut masih menyebut dirinya dengan sebutan "kakak" saat menyapa penonton youtube channelnya.

Baca Juga: Billy Syahputra Ditahan Polisi Saat Berada di Bali Bersama Kekasihnya Elvia Cerolline, Sahabat Nikita Mirzani Kepergok Lakukan Kesalahan Hingga Nasibnya Dipertanyakan

Selama acara pun, Ruben Onsu sesekali mengetes Betrand Peto dengan memanggilnya dengan "Betrand" atau "Kakak".

Tampaknya Betrand sudah memahami dan tidak membalikkan badannya hingga dirinya kembali disebut "koko".