Mulai Sekarang Hindari Konsumsi 5 Makanan Kalau Ingin Cepat Hamil!

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Kamis, 19 April 2018 | 14:31 WIB
Makanan yang menghambat kehamilan (a_namenko)

3. Susu rendah lemak

Mengonsumsi susu memang baik bagi kesehatan tubuh, tetapi ada beberapa produk susu yang cukup berisiko.

Susu rendah lemak, yoghurt, dan produk susu lain yang rendah lemak bisa jadi mengandung androgen.

Kandungan androgen yang terdapat di dalam susu tersebut, lemaknya akan tertinggal dan dapat memicu tubuh memproduksi angdrogen lebih besar lagi.

Jika androgen makin tebal, maka siklus menstruasi dan kesuburan perempuan akan terganggu sehingga sulit untuk hamil.

BACA JUGA: 6 Bagian Ayam yang Sebaiknya Jangan Sering Dikonsumsi, Ini Bahayanya

4. Protein hewani mentah

Untuk menjaga kesehatan serta kebugaran tubuh, perlu mengonsumsi daging atau protein hewani.

Tetapi banyak yang salah kaprah!

Banyak perempuan atau laki-laki yang doyan makan daging dengan sajian yang setengah matang atau bahkan mentah.

Padahal di dalam produk hewani menyimpan berbagai bakteri, di antaranya salmonella, bakteri caliform, dan toksoplasmosis yang bisa menginfeksi janin melalui plasenta.

Tak hanya buruk bagi calon Moms, bakteri tersebut bisa saja menular ke janin melalui plasenta.

BACA JUGA: Konsumsi Bayam Tiap Hari, Siapa Sangka Moms Akan Rasakan Manfaat Ini!

Sehingga pastikan mengonsumsi makanan terutama daging dengan memasaknya hingga matang!

Hindari sushi, carpaccios, dan makanan daging mentah sejenisnya agar cepat hamil!