Bukannya Ngeri Usai Digerayangi Kalajengking hingga Teror Mistis Lainnya, Ternyata Ini Alasan Ashanty dan Anang Hermansyah Jual Rumah Mewah

By Yosa Shinta Dewi, Jumat, 27 Maret 2020 | 06:00 WIB
Alasan sebenarnya Ashanty ingin jual rumah. (Instagram/ @ashanty_ash)

Nakita.id - Bicara soal pasangan suami-istri Anang Hermansyah dan Ashanty memang tak akan ada habisnya.

Lika-liku rumah tangga keduanya juga tidak luput dari sorotan.

Meski berhasil membina rumah tangga yang tampak harmonis.

Baca Juga: Bak Efek Domino, Pelaku Spiritual Kondang Ini Beberkan Ada Lebih dari 5 Nama Artis yang Jadi Korban Tertular Wabah Corona, Siapa?

Nyatanya kehidupan Ashanty dan Anang Hermansyah tak serta merta aman dan damai.

Beberapa waktu lalu, Ashanty sempat jatuh sakit.

Tak hanya itu saja, di tengah masa penyembuhan Ashanty justru dihantui teror mistis di rumahnya.

Mulai dari digerayangi kelabang hingga kalajengking.

Usai halang rintang berhasil dilalui.

Ashanty kemudian berencana menjual rumah megahnya yang ia tinggali bersama anak dan suaminya.

Selama ini masih bungkam soal alasannya menjual rumah mewahnya.

Belakangan Ashanty buka suara kenapa dirinya getol ingin jual rumah.

Baca Juga: Kini Jadi Pembunuh Nomor 1, Mbah Mijan Dibuat Tak Percaya dan Beri Peringatan Keras Tentang Corona, Ada Apa?

Ternyata bukan karena dihantui teror mistis.

Ashanty mengatakan faktor finansial yang harus dirogoh demi membayar pajak yang selangit.

Alasan Ashanty dan Anang Hermansyah jual rumah mewahnya.

Hal tersebut diutarakan Ashanty dalam kanal YouTube 'Sule Channel' (25/3/2020).

"Satu bulan lumayan, ya (biaya yang dikeluarkan)," kata Sule.

"Makanya mau pindah," kata Ashanty.

Sule kemudian bertanya biaya bulanan untuk membayar listrik.

"Rp26juta," beber Ashanty.

Baca Juga: Murka, Nana Mirdad Beberkan Fakta Soal Bapak dan Anak yang Kabur dari Tempat Karantina Pasien Corona di Bali: 'Mereka Diberi Nasi Bungkus'

Saking terkejutnya, Sule langsung melongo sambil menutup mulut dengan tangan.

Uang yang dikeluarkan Anang dan Ashanty belum termasuk uang untuk membayar internet.