Kaya Gizi dan Nutrisi, Makanan Kesukaan Kita Ini Ternyata Tak Boleh Dikonsumsi Setiap Hari, Bahaya untuk Tubuh!

By Rachel Anastasia Agustina, Sabtu, 28 Maret 2020 | 12:07 WIB
Ilustrasi makanan. (freepik)

Nakita.id -  Tubuh yang beraktivitas seharian tentunya membutuhkan asupan energi yang cukup.

Sehingga tak dapat dipungkiri lagi bahwa makanan dan minuman sudah menjadi kebutuhan pokok kita.

Dari apa yang kita makan dan minum juga lah yang akan diproses oleh tubuh untuk menjadi sumber energi.

Baca Juga: Ibunda Jokowi Meninggal Dunia karena Kanker, Ternyata Makanan dan Minuman Kesukaan Kita Ini Bisa Menjadi Pemicunya!

 

Namun siapa sangka, ternyata ada beberapa makanan yang tidak bisa sering-sering kita konsumsi.

Salah-salah, justru bakal bikin tubuh kita jadi enggak sehat bahkan membahayakan nyawa!

Seperti beberapa jenis makanan di bawah ini.

Baca Juga: Mati Gaya Tak Bisa Kemana-mana Lantaran Virus Corona, Nia Ramadhani Sampai Datangkan Koki Khusus ke Rumahnya Cuma untuk Memasak Makanan Ini