Nakita.id - Sistem imun yang kuat adalah kunci untuk menjaga kesehatan di tengah wabah pandemi Covid-19.
Salah satu cara terpenting untuk tetap sehat adalah dengan mengadopsi kebiasaan yang memperkuat kekebalan tubuh.
Antara lain cukup tidur, mengelola stres, tetap aktif, mencuci tangan dengan benar, dan ya, makan dengan baik.
Meskipun tidak ada makanan atau suplemen yang dapat "menyembuhkan" atau bahkan 100% mencegah kita tertular virus seperti coronavirus atau flu.
Beberapa makanan ini telah terbukti membantu meningkatkan kekebalan tubuh.
Berikut adalah makanan yang direkomendasikan oleh ahli nutrisi untuk dikonsumsi sehari-hari demi meningkatkan sistem imun tubuh.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | health.com |
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR