Sering Dianggap Tidak Aman, Justru Begini Hal Tak Terduga Menurut Peneliti Jika Minum Kopi Saat Hamil, Apa?

By Shinta Dwi Ayu, Minggu, 29 Maret 2020 | 20:45 WIB
Ilustrasi minum kopi. (tirachardz)

Nakita.id - Pada saat kehamilan tentu saja seorang Moms harus menjaga pola makan dan minum. 

Hal tersebut guna menjaga kesehatan Moms dan juga calon buah hati kedepannya. 

Terutama bagi Moms pecinta kopi. Kopi seringkali dianggap tidak aman bagi ibu hamil.

Baca Juga: Berikut Berat Janin 16 Minggu yang Normal, Bahayakah Jika Ukuran Perut Berbeda dengan Ibu Hamil Lainnya?

Minum kopi saat hamil tentunya seringkali dianggap membahayakan bagi buah hati. 

Karena di dalam kopi terkandung kafein yang cukup tinggi dan tidak baik bagi kesehatan ibu hamil.