Terbukti Lebih Efektif untuk Menyembuhkan, Ini 4 Jenis Obat Batuk Herbal yang Mudah Ditemui di Dapur

By Ine Yulita Sari, Minggu, 5 April 2020 | 19:30 WIB
Ilustrasi anak batuk pilek (eli ramos/freepik)

Nakita.id - Dalam mengobati penyakit ini, obat batuk herbal sering kali menjadi pilihan pertama Moms jika tak ingin langsung berobat ke dokter.

Jika gejala batuk yang dialami tidak terlalu parah, pemulihan bisa dilakukan dengan mengonsumsi obat batuk apotek atau obat batuk herbal atau alami.

Baca Juga: 3 Macam Obat Batuk Herbal Ini Efektif Untuk Sembuhkan Batuk yang Membandel Lho Moms

Beberapa penelitian telah membuktikan bahwa beberapa obat herbal memiliki efek penyembuhan yang sama efektifnya dengan obat batuk apotek, bahkan lebih baik.

Selain untuk menghindari berbagai bahan kimia, hal inilah yang kerap kali membuat orang memilih obat herbal.

Ada beberapa obat yang dapat dikonsumsi untuk mencegah ataupun mengobati batuk.

Salah satunya adalah ramuan yang berasal dari tanaman-tanaman herbal atau sering disebut apotek hidup.

Baca Juga: Pakai Hijab dan Baju Longgar, Soraya Larasati Alami Pelecehan Seksual di Komplek Rumahnya Saat Olahraga Bersama Suami, 'Menyentuh Dada Kemudian Kabur'

Melansir dari Kompas.com, ada beberapa jenis makanan yang dapat dikonsumsi untuk mengatasi batuk, yakni: