Kabar Gembira untuk Kita Semua, Tim Pakar Asal Indonesia Ini Bocorkan Prediksi Berakhirnya Wabah Virus Corona hingga Gambaran Puncak Pandemi, Kapan?

By Yosa Shinta Dewi, Rabu, 15 April 2020 | 08:44 WIB
Ilustrasi virus corona. (Freepik.com)

Nakita.id - Indonesia saat ini masih dalam kondisi darurat pandemi virus corona.

Pada saat berita ini ditulis, tercatat ada 4.839 pasien positif Covid-19.

Selain itu, pemerintah juga menyebutkan angka pasien positif Covid-19 yang meninggal dunia sebanyak 459 orang.

Baca Juga: BERITA POPULER: Ridwan Kamil Sampaikan Kabar Gembira Soal Prediksi Wabah Virus Corona Segera Berakhir hingga Om Hao Beberkan 10 Pemuda yang Akan Bangkitkan Indonesia

Meski begitu, ada secercah harapan di tengah pandemi virus corona.

Tercatat ada 426 pasien positif Covid-19 yang dinyatakan sembuh total.

Jika dilihat dari data yang diberikan pemerintah, pasien positif corona dikabarkan selalu meningkat.

Kondisi tersebut membuat tak sedikit publik bertanya kapan akhir dari pandemi ini.

Baca Juga: Usahakan Tak Mau ada PHK di Rans Entertainment, Raffi Ahmad Akui Pusing Pikirkan soal Gaji Karyawannya

Sejumlah ahli dunia pun tidak ketinggalan membuat prediksi perhitungan kapan puncak dari virus corona.