Ini Deretan Aplikasi Offline Penting yang Bisa Diakses Saat Travelling

By Fairiza Insani Zatika, Sabtu, 28 April 2018 | 14:23 WIB
Beberapa aplikasi ini bisa digunakan secara offline yang memudahkan perjalanan saat berlibur (iStock)

BACA JUGA: Cantik dan Memesona, Mantan Finalis Idol ini Kini Jadi Istri Bupati

2. XE Currency

XE Currency juga telah lama menjadi favorit banyak wisatawan. 

Dengan aplikasi ini, Moms bisa melakukan konversi mata uang secara cepat dan mudah, meski tanpa tersambung dengan internet. 

Moms hanya perlu memilih mata uang apa yang akan dikonversi selama perjalanan yang dilakukan. 

Lalu gunakan aplikasi gratis itu ke mana pun tanpa khawatir dengan akses internet. 

BACA JUGA: Tak Mau Lakukan Maternity Shoot, Pria Ini Gantikan Istrinya & Hasilnya Keren!  

3. Google Translate

Terkendala dengan bahasa, maka Google Translate adalah jawabannya. 

Sebelum bepergian, Moms bisa mengunduh lebih dari 50 bahasa lalu kemudian simpan. 

Ketika bepergian ke luar negeri, Moms tak perlu khawatir akan kendala bahasa tersebut. (*)