Catat, Ini Caranya Agar Tak Salah Membeli Obat Secara Online

By Anisyah Kusumawati, Senin, 30 April 2018 | 19:28 WIB
Jangan membeli obat sembarangan (DanielAzocar)

4. Perhatikan komoditi

Obat yang aman terntunya harus punya izin edar.

5. Perhatikan obat keras

Pembelian obat keras tentunya tidak bisa sembarangan karrna hanya bisa dengan resep.

Hal ini terkecuali untuk narkotik dan psikotropik yang tidak diperbolehkan dijual lewat manapun.

BACA JUGA : Anti Repot dan Murah! 8 Bahan Alami Ini Bisa Mengecilkan Pori-pori

6. Perhatikan distribusi

Sistem pengantarannya pun harus bisa dipertanggung jawabkan.

Jasa pengantaran barang yang menggunakan ojek online misalnya tidak disarankan karrna tidak bisa dipertanggung jawabkan.

Moms harus memilih sistem yang dapat dipertanggung jawabkan.