#FamilyQuality Saat PSBB, Ajak Si Kecil Masak Untuk Siapkan Menu Buka Puasa Ternyata Punya Segudang Manfaat

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Kamis, 23 April 2020 | 16:21 WIB
Ilustrasi #familyquality mengajak si Kecil menyiapkan menu buka puasa (freepik)

Anak belajar berpendapat, apakah ia dapat mencium aroma bahan makanan yang masih segar, atau apakah masakannya sudah enak atau belum.

Namun sensitivitas rasa tidak hanya berlaku saat anak mencicipi masakannya, karena hal ini tentu tak bisa dilakukan saat sedang berpuasa.

Sensitivitasnya terhadap tekstur bahan makanan, juga akan berpengaruh saat ia mengerjakan tugas prakaryanya.

Baca Juga: Nia Ramadhani Manfaatkan #FamilyQuality dengan Ajarkan Anak Bersepeda, Ternyata Bermanfaat Bagi Mental Lho

Anak akan belajar lebih detail dan teliti.

5. Melatih anak membuat keputusan

Moms bisa mengajak anak berdiskusi untuk menentukan makanan apa yang ingin dimasak untuk buka puasa nanti.

Kebiasaan ini akan membuat anak kelak terbiasa saat diminta membuat keputusan.

Anak pun menjadi percaya diri untuk membuat keputusan-keputusan lain dalam hidupnya.