Rangkuman Materi Bisnis Hidroponik, Program Belajar dari Rumah TVRI untuk Jenjang SMA Sederajat

By Ratnaningtyas Winahyu, Rabu, 6 Mei 2020 | 05:15 WIB
Warga bercocok tanam di Rumah Hidroponik kawasan Rusun Marunda, Jakarta Utara, Rabu (12/3/2014). (ANGGA BHAGYA NUGRAHA)

Untuk memulai sebuah bisnis, sebenarnya tak perlu menunggu memiliki modal yang besar.

Dengan modal kecil atau bahkan tanpa modal, kita sebenarnya bisa memulai sebuah wirausaha.

Dalam berbisnis, modal yang paling utama adalah niat dan pengetahuan tentang bisnis tersebut.

Baca Juga: Jawaban Soal Mengukur Berat Benda, Materi Belajar di Rumah TVRI Selasa 5 Mei 2020 Jenjang SD Kelas 1 2 3

Contoh memulai bisnis dengan modal yang relatif kecil adalah dengan menjadi dropshipper dari lapak-lapak di berbagai e-commerce atau marketplace.

Dengan memanfaat marketplace yang ada, kita pun bisa menjual barang-barang dari para produsen atau menjadi penjual ulang (reseller) tanpa harus menyetok barang di rumah.

Itulah dia rangkuman materi bisnis hidroponik program Belajar dari Rumah TVRI Rabu 6 Mei 2020.

Baca Juga: Ringkasan Materi Gaya dan Sifat-sifatnya Program Belajar dari Rumah TVRI Jenjang SD Kelas 4 5 6