Bak Ketiban Durian Runtuh! Cuma Gara-gara Membeli Sebuah Pakaian, Seorang Pria Bernasib Mujur Dapat Segepok Uang Hampir Rp100 Juta, Kok Bisa?

By Ratnaningtyas Winahyu, Senin, 25 Mei 2020 | 16:30 WIB
Ilustrasi membeli pakaian (Pixabay.com/jarmoluk)

Setelah sampai di rumah, ia pun membongkar barang belanjaannya yang seharga 100 Ringgit atau sekitar Rp336 ribu.

Ketika membuka barang belanjaannya, Adam sontak kaget saat menemukan sebuah dompet berisi uang di dalam saku jas yang baru ia beli.

Dompet tersebut ternyata berisi uang sebanyak 550 ribu yen atau sekitar Rp71,5 juta.

Baca Juga: Sempat Jadi Bahan Olokan Lantaran Gelagapan Ucap Pancasila, Kini Finalis Puteri Indonesia Asal Sumatera Barat Malah Bernasib Mujur, Dapat Sebuah Gelar ‘Istimewa’

“Aku terkejut melihat begitu banyak uang di dalamnya. Setelah menghitung uang tersebut, aku mengambil beberapa gambar dan mengunggahnya di Facebook," ujar Adam.

Sayangnya, di dalam dompet tersebut tidak ditemukan identitas dari pemiliknya.

Adam pun mencari di saku lain, namun tidak menemukan apapun.

Karena tak diketahui pemiliknya, ia pun lantas menganggap uang temuannya tersebut sebagai rejeki.

Baca Juga: Dulu Wajahnya Selalu Terpampang di Televisi, Artis Lawas Ini Bernasib Sangat Mujur Setelah Pilih Banting Setir Jualan Buah, Begini Kabarnya Sekarang