Belum Selesai Perjuangan Perangi Wabah Virus Corona, Salah Satu Wilayah di Indonesia Ini Justru Dihantam Bencana Dahsyat, Sejumlah Orang Jadi Korban Jiwa hingga Ratusan Rumah Porak Poranda

By Ratnaningtyas Winahyu, Kamis, 21 Mei 2020 | 07:50 WIB
Angin puting beliung baru saja menghantam wilayah Lampung (Dok. BNPB via Tribunnews.com)

Sementara itu, menurut prakiraan cuaca oleh Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), hujan lebat disertai petir dan angin masih berpotensi terjadi hingga Jumat (22/5/2020) di wilayah Lampung dan sebagian besar wilayah barat Pulau Sumatera.

Baca Juga: Belum Selesai Virus Corona Diperangi, Salah Satu Kota di Indonesia Ini Justru Harus Merasakan Bencana Alam Terparah Selama 20 Tahun Terakhir

Oleh karena itu, masyarakat pun diharapkan dapat melakukan antisipasi terhadap kemungkinan dampak terburuk yang bisa saja terjadi.

Duh, semoga semuanya baik-baik saja ya, Moms.

Baca Juga: Belakangan Hanya Sering Ramal Tentang Bencana, Roy Kiyoshi Tiba-Tiba Ditangkap Polisi karena Narkotika