Ini Pilihan Aplikasi Terbaik di Android dan iOS untuk Buat Ide Kreatif Bikin Kartu Lebaran 2020

By Ine Yulita Sari, Jumat, 22 Mei 2020 | 14:01 WIB
Aplikasi Android dan iOS untuk Buat Ide Kreatif Bikin Kartu Lebaran 2020 (Freepik.com)

Sejatinya, kita hanya perlu meng-klik apa yang ingin dirubah di aplikasi "Canva".

Baca Juga: Kreatif! Coba Letakkan Permen di Oven Selama 10 Menit Moms, Lihat Hasilnya

Misalnya, Moms bisa meng-klik kata-kata "Eid Mubarak To You All!" kemudian menggantinya dengan frasa "Mohon maaf lahir dan batin". 

Hal tersebut juga berlaku bagi teks dan gambar lain yang tertera di dalam kartu ucapan yang sudah dipilih. 

5. Setelah selesai meng-edit kartu ucapan itu, kita bisa meng-klik tombol "panah" yang ada di pojok kanan atas aplikasi untuk menyimpan kartu ucapan tersebut.

Untuk membagikannya via aplikasi WhatsApp, Moms cukup memilih "WhatsApp" setelah meng-klik ikon "panah" tadi.Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Aplikasi Android dan iOS untuk Bikin Kartu Ucapan Lebaran, Bisa Dikirim ke WhatsApp"