Ingin Si Kecil Sekolah di Luar Negeri, Simak Informasinya Lengkap dari Tasya Kamila di Sini

By David Togatorop, Minggu, 24 Mei 2020 | 11:37 WIB
Meski menjadi ibu rumah tangga, Tasya Kamila merasa pendidikan yang diperolehnya tak menjadi sia-sia (Instagram)

Selain itu waktu yang ditempuh pun relatif lebih singkat karena mahasiswa bisa menyelesaikan Two-Degree Program dalam kurun waktu empat tahun.

Nah, Hai Online bersama Sampoerna University akan menggelar webinar untuk mengupas tuntas informasi mengenai studi di Amerika Serikat dan program ini pada 28 Mei 2020 mendatang.

Webinar akan digelar lewat aplikasi Zoom. Tasya Kamila akan hadir menceritakan pengalamannya menuntut ilmu di Amerika Serikat dan apa untungnya punya gelar sarjana dari negeri tersebut.

Selain itu akan hadir juga Amanda Manopo yang saat ini memang sedang punya cita-cita sama dengan kalian, menempuh pendidikan di luar negeri. Khususnya Amerika Serikat.

Klik di sini untuk mengikuti webinarnya ya!