Bukannya Cantik, Mencampur Vitamin C Injeksi dengan Lotion Picu Kanker

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Kamis, 28 Desember 2017 | 11:01 WIB
Ilustrasi injeksi vitamin. (pixabay)

Hasilnya pun bisa mulai terlihat sejak satu minggu pemakaian dan memang sudah banyak yang membuktikannya secara langsung bahwa produk tersebut mampu memutihkan kulit dengan cepat.

Baca Juga: Padatnya Aktivitas Bukan Masalah, Marsha Aruan Konsumsi Yogurt dan Vitamin C untuk Jaga Kesehatan Tubuhnya

Bahkan beberapa online shop juga mengklaim produk ini bisa jadi campuran krim dan skincare dokter agar hasilnya lebih cepat.

Selain itu, produk ini mampu menyamarkan bekas jerawat dan bekas luka yang sulit pudar di kulit.