Perhatikan dengan Baik Tanda-tandanya, Inilah Ciri Hamil Anak Laki Trimester 2

By Diah Puspita Ningrum, Selasa, 2 Juni 2020 | 15:00 WIB
Ciri Hamil Anak Laki Trimester 2 (Freepik)

Hormon tersebut akan menyebabkan kulit lebih sensitif dan rentan jerawat.

Sedangkan rambut yang harus dan tebal dipengaruhi oleh hormon testosterone anak laki-laki.

Namun, faktor lain juga berpengaruh dan hal ini tidak bisa dijadikan pertanda pasti.

"Umur juga akan mempengaruhi kondisi kulit dan rambut selama kehamilan," kata dr Aviva Stein dalam artikel Caroline Parent.

Baca Juga: Ciri-ciri Hamil Muda Tak Terlihat dari Perut, Yuk Ketahui Milestonenya

4. Ngidam

Dikatakan pilihan makanan selama ngidam menjadi pertanda untuk tahu jenis kelami bayi.

Jika bayi laki-laki, Moms akan lebih suka pada makanan asin dan gurih.

Sedangkan jika anak perempuan, Moms lebih suka makanan manis.

Namun hingga kini, belum ada penelitian yang membuktikan hal tersebut dan menganggap ngidam adalah kebutuhan tubuh untuk menenuhi nutrisi yang kurang.