Tak Selamanya Jadi Artis Punya Kehidupan Mewah, 4 Artis Ini Rela Jadi Sopir Taksi dan Ojek Online untuk Sambung Hidup

By Ine Yulita Sari, Minggu, 7 Juni 2020 | 12:17 WIB
Ilustrasi tukang ojek. (Kompas.com)

Ia juga mengakui bahwa ia tidak memandang nominal, asal kerja apapun selama halal pasti akan ia lakukan.

 

3. Rony Dozer

Lama tak terlihat di layar kaca, pelawak kondang yang melambung lewat acara TV Extravaganza ini memutuskan untuk istirahat karena kondisi kesehatannya.

Sebelum istirahat total, Rony Dozer mengaku pernah menjadi supir taksi online.

Meski sudah menggunakan topi atau kacamata, figurnya kerap dikenali oleh para penumpang.

Baca Juga: Sempat Cicipi Pernikahan Singkat dan Sudah Cerai 2 Kali, Aktris Lawas yang Satu Ini Dikabarkan Dekat dengan Pria Lagi, Pernikahan Ketiga Menanti?

Ia mengaku menjadi supir taksi online sebagai sambilan untuk menunggu project syuting selanjutnya.

Kini Rony kesulitan untuk mencari nafkah akibat bengkak yang tak kunjung rada pada kaki kanannya.

Usut punya usut, pada bulan Januari lalu pihak keluarga curiga bahwa penyakit ini memang bukan penyakit medis melainkan 'guna-guna' yang sengaja membuat Rony sepi job.