Ciri Anak Sehat Bukan Dilihat dari Gemuk atau Kurusnya Moms, Ini Indikatornya Menurut Dokter

By Nita Febriani, Rabu, 10 Juni 2020 | 12:00 WIB
Ciri anak sehat bukan dari gemuk atau kurus badannya (user11472009)

Nakita.id - Banyak orangtua beranggapan ciri anak sehat dilihat dari gemuk atau kurusnya anak.

Gemuk dianggap sebagai ciri anak sehat karena artinya ia mendapatkan nutrisi dengan baik.

Sedangkan anak kurus dianggap tidak sehat dan diduga tidak mendapat nutrisi baik sebagaimana mestinya.

Baca Juga: 10 Persiapan Penting untuk Hadapi Kehamilan Anak Pertama, Moms Wajib Tahu!

Padahal yang harus Moms tahu, ciri anak sehat tidak dilihat dari gemuk atau kurusnya anak lho.

Semua orangtua pasti akan berusaha memberikan yang terbaik agar anak tumbuh sehat dan cerdas.

Sementara itu, pertumbuhan setiap anak berbeda-beda bahkan ketika asupan yang diberikan sama persis.

Dikutip dari Tabloid Nakita, dr Frieda Handayani, Sp.A punya 5 indikator yang menunjukkan ciri anak sehat.

Baca Juga: Wajib Tahu! Ini Dia 10 Pertanyaan Penting yang Harus Ditanyakan Moms untuk Kehamilan Anak Pertama