Penyakit Diabetes pada Mata Incar Ibu Hamil, Waspadai Gejalanya Moms!

By Erinintyani Shabrina Ramadhini, Sabtu, 30 Desember 2017 | 16:11 WIB
()

Namun, perempuan dengan kadar gula darah yang kurang baik sebelum hamil juga sangat berisiko untuk terkena diabetes retinopati.

Sebenarnya, penyakit diabetes mata memiliki gejala namun gejala itu tidak terlihat pada fase awal.

BACA JUGA : Ternyata Begini Moms Cara Menyimpan Bumbu Dapur Agar Tidak Mudah Busuk

American Academy of Ophthalmology (AAO) menjelaskan gejala apa saja yang dapat terlihat jika kondisi diabetes pada mata mulai memburuk;

1. Air mata sering keluar tanpa sebab, dengan jumlah yang tidak normal

2. Pandangan menjadi kabur

3. Penglihatan sering berubah dari buram tiba-tiba menjadi jernih

4. Area kosong atau gelap di penglihatan

5. Penglihatan memburuk pada malam hari

6. Hilangnya penglihatan

Diabetes mata biasanya mempengaruhi kedua mata, dan sangat mungkin memburuk ketika Moms sedang hamil.

BACA JUGA : Bikin Ngakak! Beberapa Fans Coba Menggambar Idolanya, Tapi Jadinya Begini..

Jadi, jika sedang hamil dan mengalami ciri diatas segera hubungi dokter mata untuk tindakan lebih lanjut.