Ikut Besarkan Anak-anak Habib Usman dari Pernikahan Sebelumnya, Kartika Putri Beber Cara Tetap Jaga Komunikasi dengan Ibu Kandung Ketiga Anak Sambungnya

By Ine Yulita Sari, Minggu, 21 Juni 2020 | 11:53 WIB
Kartika Putri Beber Cara Tetap Jaga Komunikasi dengan Ibu Kandung Mereka (instagram/kartikaputriworld)

Mendidik anak, baik anak kandung maupun anak sambung, memang harus ada treatment wajib dan aturan yang bisa dilonggarkan.

Baca Juga: Menjadi Istri Seorang Habib, Kartika Putri Mengaku Dirinya Masih Terus Belajar Menjadi Sholeha dan Menjadi Orang Ikhlas

Ada juga beberapa kesepakatan, terlebih bagi anak yang sudah beranjak besar.

Dan yang paling terpenting adalah masalah komunikasi untuk tetap dijalin dengan baik. 

"Weekend pasti aku suruh anak-anak telepon mamahnya. Kalau seandainya ada sedikit pemikiran salah paham, aku selalu menjadi posisi in mamahnya 'mungkin mamah sibuk, atau apa'," sambung Karput.

"Aku akan menjadi ibu yang bangga banget kalau anak bisa respect ke orangtua kandungnya."