Siapa Takut Kerja Sambil Mengasuh Anak, Ini Caranya Agar Tetap Fokus

By Dian Noviana Ertanti, Senin, 1 Januari 2018 | 15:27 WIB
Hispanic mother with baby working in home office ()

Ada baiknya jika keluarga dan teman mengetahui jadwal pekerjaan kita.

Hindari sesuatu yang tidak penting

Bekerja dalam suasana santai saat di rumah membuat kita lebih sering untuk berinteraksi dengan teman yang ada di sosial media yang Moms miliki.

Jika perlu matikan sejenak data seluler saat Moms bekerja dirumah.

BACA JUGA :Ini Tingkatan Keparahan Selfie. Moms yang Mana? Semoga Bukan No. 3

Bekerja dengan ditemani musik

Suasana hati dapat dipengaruhi oleh banyak hal salah satunya musik.

Pilihlah musik yang membangkitkan semangat Moms di rumah.

Selalu bersyukur

Lingkungan kerja mambangkitkan semangat kerja kita.

Saat bekerja di rumah sangat sulit untuk menciptakan mood yang baik, terutama saat di rumah Moms tergoda untuk melakukan kegiatan yang lain.

Pastikan Moms tidak memiliki pola pikir "Saya berharap saya tidak harus bekerja"

Mulailah hari dengan rasa syukur masih memiliki pekerjaan yang dapat dilakukan dirumah.

Sebagai gantinya kita harus bekerja dengan penuh tanggung jawab.