Dijual Murah Meriah, Ternyata Hal Tak Terduga Ini yang Akan Terjadi Pada Tubuh Jika Mengonsumsi Tempe Goreng Setiap Hari

By Shinta Dwi Ayu, Jumat, 10 Juli 2020 | 13:30 WIB
Ilustrasi tempe (Freepik)

Meski digoreng dan mengandung minyak, nyatanya tempe juga bisa membuat tubuh menurunkan kadar kolestrol secara alami.

Hal tersebut bisa terkadi karena tempe mengandung isoflavon yang berguna untuk menekan penurunan angka kolestrol.

Baca Juga: Tak Selamanya Berbahaya, Ini Cara Makan Mi Instan Tapi Tetap Sehat dan Nikmat

Tempe juga membuat tubuh memiliki jaringan dan kesehatan tulang yang baik loh Moms.

Pasalnya tempe merupakan salah satu jenis makanan olahan yang memang mengandung kalsium yang banyak dan baik bagi tubuh.

Nah, jadi udah enggak ragu lagi kan Moms mengonsumsi makanan ini, meskipun dijual muriah meriah nyatanya tempe memiliki segudang manfaat yang baik bagi tubuh Moms.