Cuma Memijat-mijatkan Kulit Pisang pada Ruam Bekas Gigitan Serangga Ternyata Ampuh Hilangkan Rasa Gatal dan Panas Seketika

By Yosa Shinta Dewi, Minggu, 12 Juli 2020 | 05:15 WIB
Manfaat kulit pisang untuk mengobati gatal (Pixabay)

Selain itu, kulit pisang pun bisa dipakai untuk memberikan sensai dingin usai kulit terkena sengatan matahari.

Kenapa bisa ya?

Ilustrasi kulit pisang

Kandungan kulit pisang

Baca Juga: Rasakan Manfaat Luar Biasa Air Rebusan Kulit Pisang, Ampuh Singkirkan Sakit Kepala Hingga Sembelit Tanpa Obat!

Kulit pisang diketahui mengandung antioksidan yang cukup tinggi.

Riset dari Journal of Medical Association of Thailand pun menemukan ekstrak kulit pisang mempunyai sidat anti-inflamasi.

Dengan begitu, kulit pisang ampuh mengatasi gatal lantaran gigitan serangga, Moms.

Baca Juga: Viral Cara Sembuhkan Penyakit Mata Ikan Tanpa Operasi dengan Kulit Pisang, 3 Hari Mata Ikan Lenyap!