Seperti Menimbun Penyakit, Jangan Lagi Simpan Makanan Berbarengan Kantong Plastik di Kulkas dan Segera Ganti dengan Cara Ini

By Yosa Shinta Dewi, Minggu, 12 Juli 2020 | 14:57 WIB
Hindari menyimpan makanan dengan plastik di dalam kulkas (bearfotos)

Nakita.id - Menyimpan makanan di kulkas sudah jadi bagian dari kebiasaan sehari-hari ya, Moms?

Tapi ternyata menyimpan makanan di kulkas tidak boleh asal-asalan, lo.

Salah satu kebiasaan yang salah adalah menyimpan makanan dengan kantong plastik dan memasukkannya ke kulkas.

Baca Juga: Sering Kita Lakukan, Ternyata Menyimpan Mentimun Dekat dengan Buah Ini di Dalam Kulkas Bisa Merusak Kualitasnya Lho!

Tak hanya salah tapi juga berbahaya, Moms.

Mengapa demikian ya?

Dilansir dari iHouse, penyebab utamanya tentu plastik yang jelas tidak higienis.

Baca Juga: Awas Kebiasaan Ini Berisiko Jika Masih Dilakukan pada Makanan, Salah Satunya Mencuci Sayuran Sebelum Disimpan di Kulkas