Penelitian Soal Wanita Hamil yang Terinfeksi Covid-19 Berpotensi Menularkan pada Bayinya yang Baru Lahir Telah Dilakukan, Apa Hasilnya?

By Rachel Anastasia Agustina, Minggu, 12 Juli 2020 | 19:00 WIB
Ilustrasi ibu dengan bayinya yang baru lahir. (Freepik/prostooleh)

Nakita.id - Penelitian terhadap wanita hamil yang terinfeksi Covid-19 ternyata sudah dilakukan oleh beberapa peneliti.

Mereka menyatakan ada bukti kuar yang memperlihatkan bahwa seorang wanita hamil yang terinfeksi virus corona berpotensi menularkan ke bayinya.

Baik bayi yang masih di dalam kandungan, atau pun yang baru dilahirkan.

Baca Juga: Kabar Buruk dari Dunia Bollywood, Aktor Legendaris Amitabh Bachchan Terinfeksi Corona, Anaknya Bongkar Kondisi Terkini Usai Dinyatakan Positif Covid-19 Juga

Melansir dari World of Buzz, mereka menemukan ada virus pada jaringan plasenta, tali pusat, bagian Miss V, hingga ASI.

Mereka juga mengidentifikasi antibodi Covid-19 secara spesifik yang ada pada tali pusar beberapa wanita hamil.

Claudio Fenizia, dari University of Milan sebagai penulis utama studi juga mengatakan bahwa jumlah yang terinfeksi diseluruh dunia juga banyak yang wanita.

Baca Juga: Jadi Kota Pertama yang Tetapkan KLB, Kini 25 Dokter Residen di Solo Dinyatakan Positif Covid-19